Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Tugas Logika Matematika

Pada hari kamis 27 Agustus 2015 saya berangkat ke Gorontalo. Sehingga untuk kelas XI AK maupun Kelas XI MM kosong. Untuk mengisi kekosongan tersebut silahkan kerjakan tugas berikut. Materi sudah pernah saya ajarkan mengenai Logika Matematika sampai Konvers invers dan kontraposisi

Berikut Soalnya


1.  Buatlah 3 pernyataan implikasi lalu tentukan masing-masing konvers, invers dan kontraposisinya !
2.  Tentukan konvers, invers dan kontraposisi dari implikasi berikut !

  • Jika 2+7=9 maka 9 adalah bilangan ganjil

  • Jika x<0 maka x2>0

  • Jika gaji pegawai negeri naik, maka semua harga barang naik.

  • Jika hari hujan maka ada siswa tidak masuk

3.  Tentukan konvers, invers dan kontraposisi dari implikasi berikut kemudian tentukan nilai kebenarannya !

  • Jika 2+5=6 maka 9<111

  • Jika x=3 maka |x|=3

  • Jika 23=8 maka 2log8=3

  • Jika 14<12 maka log14<log12

4.  Tentukan konvers, invers dan kontraposisi dari implikasi berikut


  • p¬q

  • ¬p¬q

  • ¬p(p¬q)

  • ¬(¬pq)q

  • (p¬q)q

  • (pq)¬q

  • (p¬q)(¬pq)

  • ¬q(pq)

  • p¬(p¬q)


SELAMAT BEKERJA

Posting Komentar untuk "Tugas Logika Matematika"